Cara Membuat Sitemap Keren di Blogger (Blogspot)

ardianatechno.blogspot.com

Bagi para Blogger sudah pasti tidak asing lagi dengan yang namanya Sitemap, Sitemap ini seringkali dibicarakan oleh para Blogger, terutama bagi mereka yang baru belajar mengenai cara Blogging. Namun seberapa pentingkah Sitemap itu bagi sebuah website ?

Pada artikel kali ini saya akan berbagi tutorial mengenai apa itu Sitemap dan cara membuatnya.

Apa itu Sitemap ?

Sitemap atau peta situs merupakan daftar halaman web yang dapat diakses sehingga bisa terbaca oleh pengguna dan mesin pencari.

Intinya Sitemap itu dibuat dengan tujuan untuk mengumpulkan semua data url yang terdapat pada blog atau websiteguna memberikan informasi ke search engine.

Manfaat Sitemap

Ada banyak sekali manfaat dari membuat sitemap seperti; Sitemap akan menbuat halaman website Anda lebih mudah dicara oleh mesin pencari, serta proses indexing akan lebih cepat. 

Selain itu jika terdapat perubahan pada struktur website Anda, sitemap ini akan menginformasikannya pada mesin pencari. 

Sitemap juga membantu mesin pencari untuk mengindeks website besar yang memiliki banyak sekali halaman yang tidak terstruktur atau tidak interlink. 

Secara umum Sitemap dibagi menjadi dua kategori: XML Sitemap (ditujukan untuk mesin pencari) dan HTML Sitemap (dibuat unutk pengguna website). 

Cara Membuat Sitemap Blogger

1. Pertama yang harus Anda lakukan adalah masuk ke dashboard blog Anda. Kemudian klik Halaman > Buat Halaman Baru.

ardianatechno.blogspot.com

2. Isi judul halaman dengan nama Sitemap. kemudian alihkan ke mode HTML

ardianatechno.blogspot.com

3. Silahkan copy script dibawah ini pada halaman yang Anda buat tadi.

  1. <style type="text/css">
  2. #toc{width:99%;margin:5px auto;border:1px solid #fc3838;
  3. -webkit-box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);
  4. -moz-box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);
  5. box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);}
  6. .labl{color:#FF5F00;font-weight:bold;margin:0 -5px;
  7. padding:1px 0 2px 11px;background: #9e0b0b;
  8. border:1px solid #fc3838;
  9. border-radius:4px;-moz-border-radius:4px;
  10. -webkit-border-radius:4px;box-shadow:3px 3px 1px #bbb;
  11. -moz-box-shadow:3px 3px 1px #bbb;-webkit-box-shadow:3px 3px 1px #bbb;display:block;}
  12. .labl a{color:#fff;}
  13. .labl:first-letter{text-transform:uppercase;}
  14. .new{color:#FF5F00;font-weight:bold;font-style:italic;}
  15. .postname{font-weight:normal;background:#fff;margin-left: 35px;}
  16. .postname li{border-bottom: #ddd 1px dotted;margin-right:5px}
  17. </style>
  18.  
  19. <br />
  20. <div id="toc">
  21. <script src="https://cdn.rawgit.com/penaindigo/Pena-Indigo-Code/a134f9de/sitemappenaindigo.js" type="text/javascript"></script>
  22. <script src="Nama Blog Anda/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
  23. </script></div>

4. Kemudian silahkan paste script yang Anda copy sebelumnya ke halaman edit HTML setelah itu silahkan klik Publikasikan.

ardianatechno.blogspot.com

Jika sudah, hasilnya akan jadi seperti gambar dibawah ini.

ardianatechno.blogspot.com

Nah..., itu lah beberapa langkah mydah dalam membuat halaman sitemap. Sekian tutorial kali ini semoga bermanfaat.

Post a Comment

0 Comments